Banyak pegawai baru yang belum memahami prosedur dasar seperti Patient Safety, PPI, atau Basic Life Support, sehingga berpotensi menghambat operasional dan meningkatkan risiko kesalahan.
Pengetahuan tenaga kesehatan lama sering kali tidak terupdate dengan perkembangan
Standar akreditasi yang ketat mengharuskan adanya pelatihan terstandarisasi, tetapi menyelenggarakan acara sendiri membutuhkan banyak waktu, tenaga, dan biaya.
Pengajuan SKP Kemenkes sering kali memakan waktu dan tidak efisien jika dilakukan sendiri.
Pegawai baru akan memahami dasar-dasar penting seperti Patient Safety, PPI, dan Basic Life Support.
Pegawai lama mendapatkan penyegaran dan pembaruan ilmu sesuai perkembangan terbaru dalam teknologi kesehatan.
Kurikulum dirancang untuk memenuhi standar akreditasi nasional, membuat institusi Anda lebih siap menghadapi audit.
Biaya pelatihan jauh lebih terjangkau dibanding menyelenggarakan acara sendiri. Tidak perlu repot mencari pembicara, menyusun materi, atau mengurus sertifikasi—semua sudah kami tangani!
Pelatihan 100% online yang dapat diakses kapan saja dan di mana saja, tanpa perlu meninggalkan tempat kerja.
Peserta akan mendapatkan file materi lengkap dan rekaman webinar untuk referensi jangka panjang, memastikan pembelajaran yang berkelanjutan.
Setiap sesi dibawakan oleh ahli yang sudah terbukti di bidang kesehatan, memberikan wawasan mendalam dan relevan.
Sertifikat SKP Kemenkes dan JPL yang dapat digunakan untuk memenuhi perpanjangan SIP serta kebutuhan jam pelatihan tahunan.
Dengan pelatihan ini, institusi Anda akan dikenal sebagai fasilitas yang kompeten, sesuai standar, dan peduli terhadap pengembangan tenaga kesehatan.